PT. Cimb Niaga Auto Finance
Company Overview
Hanya di CIMB Niaga Autofinance anda bisa menikmati pengajuan kredit dengan proses cepat, bunga ringan, syarat mudah dengan pilihan kendaraan yang fleksibel. Ajukan sekarang dan nikmati keuntungan pembiayaan kredit kendaraan bermotor anda dengan CIMB Niaga Autofinance!
Why join us?
Visi dan Misi
Visi
Menjadi perusahaan terkemuka di Indonesia yang bernilai tambah serta memberikan layanan yang terbaik kepada konsumen dan mitra usaha.
Misi.
Kami berkomitmen untuk menjadi perusahaan pembiayaan kendaraan terkemuka yang memberikan nilai terbaik bagi seluruh stakeholders, melalui pelayanan terbaik kepada konsumen, hubungan kemitraan yang kuat dan saling menguntungkan, SDM yang berkualitas serta berkontribusi kepada masyarakat.
Tata Nilai Perusahaan.
1. Integrity is everything; Kami yakin bahwa kinerja yang dilandasi dengan prinsip yang kuat akan memberikan hasil yang maksimal kepada semua pihak.
2. Put Cutomer first; Prioritas kami adalah mendengarkan dan memberikan solusi yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan.
3. Passion for Excellence; Kami menerapkan system kinerja yang handal untuk menunjang kekuatan bisnis.
4. Strong Commitment and Teamwork; Sumber daya manusia berkualitas menjadi pilihan sebagai tulang punggung perusahaan.
Penghargaan.
• Agustus 2011 : Peringkat 10 Majalah Infobank kategori aset 500 M – 1 T
• September 2011 : Peringkat 1 Majalah Investor kategori aset 500 M – 1 T
• November 2011 : Peringkat 2 APPI kategori aset diatas 500 M
Photo
Company Snapshot
Keuangan/Bank
02127881800
100-250
monday - friday
Formal
Medical
Indonesian
Latest Jobs
Sales Manager
PT. Cimb Niaga Auto Finance
IDR 0 - 0
/ SALES EXECUTIVE/ACCOUNT MANAGER
Semarang (Jawa Tengah)
Sales Manager
PT. Cimb Niaga Auto Finance
IDR 0 - 0
/ SALES EXECUTIVE/ACCOUNT MANAGER
Jakarta (Jakarta)