DESKRIPSI PEKERJAAN
Pemahaman produk penjualan secara menyeluruh untuk memberikan yang terbaik bagi konsumen.
Memperkenalkan produk perusahaan (AC/Chiller) agar dikenali dan digunakan konsumen.
Membuat proposal yang sesuai dengan kebutuhan konsumen.
Menjalin hubungan dengan pihak berkepentingan (pemilik, kontraktor, konsultan) untuk mendapatkan proyek-proyek baru.
Menjalin hubungan dengan Principal untuk mendapat peluang baru dan dukungan yang dibutuhkan dari Principal.
Memastikan keseluruhan proses jual beli dan kerja sama berjalan lancar dan sesuai prosedur.
Memastikan dengan tim Admin/Finance untuk memantau penagihan dari penjualan yang ada.
REQUIREMENT
Pendidikan minimal S1, diutamakan lulusan Teknik.
Memiliki minimal 5 tahun pengalaman kerja di bidang HVAC.
Memiliki kemampuan presentasi dan negosiasi yang baik.
Mampu mengoperasikan Ms. Office dengan baik.
Lokasi penempatan di Surabaya.
DETAIL LOWONGAN
- Umur -
- Min GPA -
- Min. Qualification S1/D4
- Min Experience Staff