DESKRIPSI PEKERJAAN
Melakukan service dan pelayanan yang baik kepada member
Menjelaskan produk kepada member
menjelaskan paket latihan yang ditetapkan perusahaan kepada member
memberikan edukasi dan pengarahan kepada member
melakukan penginputan dan penyesuaian jadwal latihan member di studio
melakukan pencatatan terhadap data member dan penjualan
melakukan follow up jadwal latihan kepada member aktif maupun nonaktif, dan member frist trial
melakukan boardcast terhadap semua member terhadap promo yang sedang berlaku.
aktif melakukan komunikasi dengan baik dan sopan secara profesional kepada member
melakukan report absensi harian, mingguan, dan bulanan untuk payroll studio, report komisi, dan report kepada team accounting & finance.
melakukan pengawasan terhadap penggunaan petty cash studio dan reporting penggunaan petty cash
menghandle telepon yang masuk ke studio
REQUIREMENT
Pria/ Wanita
Pendidikan min Diploma (SMA dipersilahkan)
Berpengalaman sebagai customer service min 1 tahun
Good Looking (sangat utamakan)
Usia max 28 tahun
Mampu mengoperasikan Ms. Office (diutamakan exel)
Mampu berbahasa inggris min pasif
Rapih,ramah, jujur, disiplin, pekerja keras, dan bertanggung jawab
Penuh inisiatif dan komunikatif
Dapat bekerja secara target dan dibawah tekanan
Familiar terhadap penggunaan email dan media sosial
Bersedia bergabung secepatnya
DETAIL LOWONGAN
- Umur -
- Min GPA -
- Min. Qualification SMA/SMK
- Min Experience Staff