DESKRIPSI PEKERJAAN
Menjalankan proses kontrol dan monitoring terhadap pekerjaan departemen administrasi di cabang
Mengelola petty cash di cabang termasuk didalamnya adalah pengeluaran dana, bukti-bukti pengeluaran, laporan petty cash serta proses reimbursement
Bertanggungjawab untuk pembuatan cek dan pencairan dana petty cash
Bertanggungjawab atas pelaksanaan penyetoran uang ke bank serta memerika kelengkapannya
Monitoring pelaksanaan proses penerimaan kasir dan menjalankan proses end of days kasir
Bertanggungjawab untuk melakukan stock opname BPKB, STNK, dan kunci unit kendaraan, menyimpannya beserta administrasinya.
Bertanggungjawab untuk monitor proses registrasi fiducia yang diberikan kepada notaris beserta administrasinya
Memonitor dan melakukan pengecekan atas penutupan asuransi terhadap aset
Melakukan sosialisasi kepada karyawan di cabang tentang peraturan perusahaan yang baru secara berkala
Menjalankan tugas HRD dikantor cabang secara terbatas dengan tetap berkoordinasi dengan HRD kantor pusat
REQUIREMENT
Usia maksimal 35 tahun
Mampu mengoperasikan komputer dan Ms. Office
Mempunyai pengalaman sebagai supervisor/koordinator administrasi minimal 2 tahun
Mempunyai pengalaman bekerja di perusahaan pembiayaan/bank minimal 2 tahun
Memiliki kejujuran, integritas, loyalitas, tanggung jawab dan mau bekerja keras
Siap bekerja dalam tekanan
DETAIL LOWONGAN
- Umur Max 35th
- Min GPA -
- Min. Qualification D3
- Min Experience Supervisor / Coordinator