PT. Mitra Bahagia Citra Medika
Company Overview
Kami adalah distributor alat kesehatan dan laboratorium yang berada di Surabaya. Sejak didirikan, kami telah menyediakan berbagai macam kebutuhan alat-alat laboratorium dan medis di klinik, laboratorium dan rumah sakit di Indonesia. Kami bertekad dan berupaya untuk selalu memberikan pelayanan terbaik untuk mitra dan pelanggan kami untuk menyediakan solusi kesehatan di Indonesia.
Why join us?
Perusahaan terus berkembang dengan pesat, ada beberapa unit usaha yang sedang dikembangkan saat ini :
1. Cabang distributor alkes
2. Pabrik alkes dalam negri (Sertiprod)
3. Laboratorium Kalibrasi
Selain itu para pegawai kami juga sering mendapat & mengikuti pelatihan2 baik dalam dan luar negri terkat alat kesehatan yang kami distribusikan.
Photo
Company Snapshot
Perdagangan Umum
0318782078
20-50
monday - friday
Formal
Medical
Indonesian
Latest Jobs
KEPALA GUDANG
PT. Mitra Bahagia Citra Medika
IDR 5,000,000 - 5,500,000
/ WAREHOUSE
Surabaya (Jawa Timur)