PT. Chapayom Indonesia

Company Overview

PT Chapayom Indonesia adalah perusahaan makanan dan minuman yang menawarkan citarasa otentik dari berbagai daerah dan negara. Perusahaan ini sudah berdiri sejak tahun 2016. Produk yang kami miliki yaitu Chapayom, minuman Thai Tea yang membawa lisence serta menawarkan citarasa minuman teh asli dari Thailand; Jejak Rasa restoran/catering yang menawaran citarasa asli nusantara; Jadi Rindu, kopi kekinian; Just Request Coffee yang menawarkan kopi dengan biji kopi asli dipadu dengan kombinasi rasa masa kini.

Why join us?

Photo

Company Snapshot

Minuman

https://www.instagram.com/chapayomindonesia/?hl=id

02122554014

20-50

monday - friday

Formal

Medical

Indonesian

Latest Jobs

Location Ruko Sedayu Square Blok E-07 Jalan Outer Ringroad Lingkar Luar Cengkareng, Cengkareng Barat, Jakarta Barat. DKI Jakarta 11730
Jakarta Barat - Jakarta - Indonesia